Puisi Cinta - Kehadiranmu


"Kehadiranmu"
By Anisayu Nastutik

33 comments:

  1. kehadiranmu usir segala kehampaan hariku
    kehadiranmu kaulah curahan segala rasa cintaku
    kehadiranmu kaulah semangat perjalanan mimpikuku
    kehadiranmu kaulah curahan segala cintaku

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kehadiranmu...

      Bagai sebuah lagu
      Curahan isi hatiku
      Cerahkan jalan mimpiku
      Bangkit dari layu...

      Delete
    2. tak terbatas waktu
      hingga akhirnya terdengar syahdu
      :)

      Delete
    3. Rinduuuuu...
      aku rindu padamu
      terobati kehadiranmu
      bahagianya hatiku...

      Hu...hu...

      :)

      Delete
    4. aciieee,,, mantap banget ini! berpuisi semua!

      Delete
  2. hadir yang bisa menyambung nyawa memang sangat berarti....dan kehadiran yang sangat layak dinanti,,,,
    keep happy blogging always..salam dari Makassar :-)

    ReplyDelete
    Replies
    1. sebuah penantian ber ending hepi...

      :)

      Delete
    2. Ya memang kehadiran
      Menyambung nyawa badan
      Mengakhiri bosan
      dan berarti sebahagiaan..

      Happy ending... :)

      Delete
  3. sang kupu kupu pun datang pertanda tau
    dan memberi kabar untuk mu
    kan hadir seorang tamu

    tamu spesial yang sedang ditunggu
    dengan membawa obat rindu..
    itu tertuju dan hanya untuk mu.. tentu

    :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ternyata dirimu tahu
      Tanda dari kupu-kupu
      bahwa mau ada tamu
      pengobat rindu
      dari yang ditunggu-tunggu

      Oh tentu
      bahagia hatiku
      kehadirannya spesial menuju
      kehadapan diriku...

      :)

      Delete
  4. kaulah segalanya, tiada tanding karena kita tak bermusuhan, tapi selalu ingin bersanding waklau hanya dalam angan. hehe

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kau juga yang selalu kuingin
      karena membuat hati yakin
      bersanding abjat lahir hatin
      alhamdulilah dan amin...

      hehe :)

      Delete
  5. yuhui banget. romantis tiada pernah habis. pasti indonesia tidak lagi menangis. ehh..

    ReplyDelete
    Replies
    1. Romantis tidak mungkin habis
      karena bahasa Indonesia mudah ditulis
      dan membuka rasa manis
      setiap senyum tipis
      Seindah gerimis hanyutkan tangis..

      :)


      Delete
  6. puisi cantik menggoda hati
    membuat selalu ingin kembali
    berkunjung tuk melihat puisi
    senang hati daku rasanya a a a kok ndak pas ya ,ya udahlah yang penting ati senang dengan puisi teh anis he he

    ReplyDelete
    Replies
    1. Engkau tergoda ingin kembali
      Kusambut dg senyum suci
      Untukmu selalu tersaji
      agar engkau senang hati

      :)

      Delete
  7. wah tulisannya indah2..
    main2 ke blogku ya.. hehehe
    biar kita bisa sharing tentang puisi...

    http://sepasangpagi.blogspot.com/

    terimakasih

    ReplyDelete
  8. Jangan tanya tentang kesetiaan pada seekor kumbang yang hinggap pada satu kelopak bunga mawar dan menghisapnya
    karena pada taman yang sama ada tumbuh seratus macam bunga mawar
    Ia akan kembali pada mawar yang sama bukan berarti setia

    Tapi tanyalah kesetiaan pada mbak Anisayu
    yang telah setia menanti kehadiranku ...
    Assalamualaikum .... hmhmhm

    ReplyDelete
    Replies
    1. Juga jangan gampang terpesona
      harumnya setiap bunga
      sebab setelah ciuman bait setia
      Hanya dari mang yono syairnya
      dan tidak membuat layu senyum bahagia saya..

      Wa'alaikumsalam wr.wb... :)

      Delete
  9. Indah nait untaian bait bait puisi mba ku ini. Selalu mewarnai dan memberi makna dalam setiap lembaran kehidupan para pengunjung blog mba Anisayu yang baik hati ini.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Untain indah bait-bait puisi
      Selalu memberi makna berarti
      Sebab keluar dari hati
      Tulus untuk pengunjung tersaji
      Seperti buat mu yang juga baik tak bosan hadir lagi...

      Delete
  10. kehadiran kekasih tercinta memang akan membuat seseorang menjadi lebih terlihat berbeda,,, dengan kehadiran seseorang yang kita cintai maka akan menimbulkan semangat hidup yang luar biasa

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ya...

      Seperti bunga layu
      Langsung segar bermadu
      Tersiram air sesegar susu

      :)

      Delete
  11. puisi memang indah bila kita bisa mengatur kata2 yang indah pula :D

    ReplyDelete
  12. Aiiish, siapa ya, yang mbak anisayu berikan puisi ini....? :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. seorang lelaki
      yang bahagiakan hati ini

      :)

      Delete
    2. sampaikan salam Ishmah untuk lelaki yng mmbuat mba anisayu bahagia :)

      Delete
  13. Salam manis buat yang manis seperti mbak anis
    Yang selalu puitis nggak abis-abis
    Mendayu-dayu mengharu biru

    ReplyDelete

Terima kasih buat komentar sopan santunmu
Sangat baik membangun bahagiaku
Menuntun rasa rindu menggebu
Segera menyusun balasan indah untukmu